FEBBY NANCY PATTY
Makan Patita adalah sebuah Tradisi yang dikenal oleh masyarakat Maluku. Tradisi Tersebut dilakukan dalam kehidupan sehari-hari. Makan Patita bukan saja tanda Pengucapan Syukur, melainkan juga sebagai tanda keramahtamahan bagi orang-orang yang dikenal maupun yang tidak dikenal.
27-01-20-03-22-20-Pengantar-Penulis---Teologi-Patita-~-Menggali-Nilai-Simbolik-Makan-Patita-Adat-di-Oma-dan-Mendialogkannya-dengan-Jamuan-Makan-Bersama-dalam-Injil-Lukas-22---Febby-Nancy-Patty.pdf
458446
2020-01-27 - 15:22:20